DETERMINAN MATRIKS ORDO 3X3 DENGAN METODE MINOR DAN KOFAKTOR
DOI:
https://doi.org/10.70292/jpcp.v2i3.14Kata Kunci:
Minor and Kofaktor, Determinan, MatriksAbstrak
Metode minor dan kofaktor merupakan metode umum yang dapat digunakan untuk menentukan determinan matriks. Perhitungan determinan matriks dengan metode minor dan kofaktor dapat diterapkan pada semua ukuran matriks bujur sangkar. Determinan matriks dapat dihitung dari minor dan kofaktor pada salah satu baris atau kolom matriks Sebelum menentukan kofaktornya kita harus menentuka submatriksnya atau minornya terlebih dahulu.
Definisi 2.3 Minor suatu matriks A dilambangkan dengan adalah matriks bagian dari A yang diperoleh dengan cara menghilangkan elemen-elemennya pada baris ke i dan elemen-elemen pada kolom ke j
Definisi 2.4 Kofaktor suatu elemen baris ke-I dan kolom ke-j dari matriks A dilambangkan dengan . Untuk menentukan determinan matriks dengan metode minor dan kofaktor cukup mengambil satu ekspansi saja.