teorema double butterfly

Penulis

  • Nur Azira Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

DOI:

https://doi.org/10.70292/jpcp.v2i2.44

Kata Kunci:

Double Butterfly Theorema, Circle, Triangle

Abstrak

Abstrak

Teorema Butterfly pertama kali diperkenalkan oleh W. G Horner pada tahun 1815 dalam buku gentlemen’s Diary. Banyak ilmuwan matematika membuat pengembangan beserta variasi dari teorema tersebut, misalnya Teorema Butterfly pada lingkaran. Pada tahun 1976 seorang ilmuwan matematika yang bernama Dixon Jones membuat variasi pengembangan Teorema Butterfly pada lingkaran yang kemudian dinamakan Teorema Double Butterfly pada lingkaran. Pada tahun 1990 Teorema Double Butterfly kembali dibahas oleh ilmuwan matematika yang bernama Larry Hoehn. Teorema ini dinamakan Teorema Double Butterfly karena isi dari teorema ini jika digambarkan terbentuk empat buah segitiga yang menyerupai dua pasang sayap kupu-kupu.

Diterbitkan

2024-10-31