Derivatif Fungsi Hiperbolik

Penulis

  • Nadia Nur Fadilla Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

DOI:

https://doi.org/10.70292/jpcp.v2i2.55

Kata Kunci:

Derivative, Hyperbolic Function, Hyperbolic Function Derivatives

Abstrak

Fungsi didefinisikan sebagai aturan yang menghubungkan setiap elemen domain dengan tepat satu anggota pada kodomain. Fungsi hiperbolik adalah salah satu hasil kombinasi dari fungsi eksponen yang memiliki invers serta turunan dan anti turunan fungsi hiperbolik dan inversnya (Faisal et al., 2012). Fungsi hiperbolik utama yaitu sinh x, cosh x, sech x, dan csch x. Turunan fungsi hiperbolik dihitung menggunakan turunan rumus fungsi eksponensial dan rumus identitas fungsi hiperbolik lainnya. Turunan merupakan suatu pengukuran terhadap bagaimana fungsi berubah seiring perubahan nilai atau bagaimana suatu besaran berubah akibat perubahan besaran lainnya. Turunan (derivatif) merupakan hasil dari proses pendiferensialan atau diferensiasi dari suatu fungsi. Jadi, turunan erat sekali hubungannya dengan diferensial (Asyhar, 2018).

Diterbitkan

2024-10-31